Menjaga “Arteri” Jambi

Jon Afrizal/Kota Jambi

amira gambar berita interaktif

Sungai Batanghari adalah kehidupan. Yang mengalir dari huluan hingga ke hiliran Provinsi Jambi.

amira gambar berita interaktif

Sungai besar yang membelah Kota Jambi. Yang menjadi saksi bahwa kota ini telah ada sejak lama.

amira gambar berita interaktif

Saksi sejarah bahwa pernah ada pelabuhan besar di sini. Dan perdagangan antar benua.

amira gambar berita interaktif

Bertukar kain-kain indah dengan hasil sumberdaya alam. Dengan rempah, lada hitam, dan getah jelutung.

amira gambar berita interaktif

Membawa berbagai bangsa memasuki kebudayaan Melayu. Bertukar cerita dan berita.

amira gambar berita interaktif

Tetapi, menjaga alirannya tetap bersih teramat susah.

amira gambar berita interaktif

Sejak bagian belakang rumah berubah menjadi ruang tamu, dan ruang tamu berubah menjadi bagian belakang rumah.

amira gambar berita interaktif

Meskipun kapal-kapal tidak lagi bersandar di “Bom Batu”.

amira gambar berita interaktif

Walaupun “Tanah Timbun” tidak lagi dihampari balok-balok kayu kualitas ekspors.

amira gambar berita interaktif

Bahkan, hingga ceruknya menjadi sangat dangkal. Dan memuntahkan air banjir ke kota.

amira gambar berita interaktif

Namun, Sungai Batanghari telah tertakdir. Untuk berada di sini.*

amira gambar berita interaktif

(photo courtesy : Universitet Leiden, dan Jon Afrizal)